PON Papua, Atlet Wajib Perhatikan Protokol Kesehatan

Scoring Board Stadion Papua Bangkit

MAKASSAR - Jelang pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua pada Oktober 2021, para atlet tetap wajib memperhatikan protokol kesehatan mencegah meluasnya pandemi corona.


Hal itu disampaikan oleh Ketua Pembinaan dan Prestasi Komite Olahraga Nasional (KONI) Sulawesi Selatan Andi Ihsan.


"Kami melakukan tes fisik dan tes kesehatan untuk para atlet yang telah lolos seleksi untuk PON XX Papua," ujarnya.


Andi Ihsan mengatakan tes berlangsung dua hari mulai Sabtu (19/12/2020).


"Kami menekankan agar para atlet memakai masker, mencuci tangan dengan sabun di air mengalir, dan mengukur suhu tubuh," ujar Andi Ihsan.


Sulawesi Selatan mengirimkan 202 atlet untuk PON XX 2021.


Ilustrasi virus coronaShutterstock Ilustrasi virus corona


[Source: Kompas]

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Soal Trigonometri: Penyelesaian Identitas Dan Konsep Phytagoras

Kabinet Pemerintahan Indonesia Dari Masa Ke Masa

Sering Minum Kopi Di Pagi Hari? Waspadai Potensi 5 Efek Samping Ini